Dwinda, Royan (2021) RANCANG BANGUN SISTEM PENYALIRAN PADA PIT 1 PT BARA BATIN PRATAMA KECAMATAN BATIN XXIV KABUPATEN BATANG HARI PROVINSI JAMBI. S1 thesis, Universitas Jambi.
![]() |
Text
SKRIPSI FULL TEXT.pdf Download (2MB) |
![]() |
Text
COVER.pdf Download (242kB) |
![]() |
Text
HALAMAN PENGESAHAN.pdf Download (512kB) |
![]() |
Text
ABSTRAK.pdf Download (251kB) |
![]() |
Text
BAB I.pdf Download (270kB) |
![]() |
Text
BAB V.pdf Download (371kB) |
![]() |
Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf Download (258kB) |
Abstract
Penelitian ini dilakukan untuk merancang dan membangun sistem penyaliran air yang baik pada area penambangan berdasarkan besarnya air hujan pada PT. Bara Batin Pratama, Kabupaten BatangHari, Provinsi Jambi. Upaya system penyaliran ini dimaksudkan untuk mencegah terganggunya aktivitas penambangan akibat adanya air dalam jumlah yang berlebihan, terutama pada saat musim penghujan. PT. Bara Batin Pratama memiliki curah hujan rata-rata (2014-2018) sebesar 223,1 mm/bulan dan intensitas hujan yaitu sebesar 1,677 mm/jam. Sedangkan luas pit 1 yaitu 29103,97 m2 dengan Catchment Area 46496,564 m2 atau 0,0464 km2. Koefisien limpasan sebesar 0,9 karena daerah tersebut termasuk jenis lahan terbuka daerah tambang dengan kemiringan >15% Debit limpasan dapat di tentukan setelah di ketahui nilai catchment area, intensitas hujan dan koefisien limpasan yaitu dengan nilai 68,4 m3/jam. volume air yang terdapat di dalam sump sebesar 2497,968 m3. Pompa yang di gunakan yaitu pompa Volvo Penta DND200 pada spesifikasinya memenuhi kebutuhan akan jumlah air yang berada di sump. Dimensi sump yang harus dibuat berukuran luas sisi atas 28,98 m x 28,98 m dan luas sisi alas dari sump berukuran 20,98 m x 20,98 m dengan kedalaman 4 meter mampu menampung air sebanyak 2497,968 m3. Rencana dimensi saluran yang sesuai dengan debit pompa yaitu lebar dasar saluran 4,16 m, lebar permukaan saluran 8,32 m, kedalaman saluran 3,61 m, kemiringan dinding saluran 600, panjang sisi miring saluran 4,14 m . Dan untuk dimensi settling pond berukuran luas sisi alas 17,19 m dan luas sisi atas 23,19 m.
Type: | Thesis (S1) |
---|---|
Subjects: | L Education > L Education (General) |
Divisions: | Fakultas Sains dan Teknologi > Teknik Pertambangan |
Depositing User: | ROYAN DWINDA |
Date Deposited: | 17 Jun 2021 07:14 |
Last Modified: | 17 Jun 2021 07:14 |
URI: | https://repository.unja.ac.id/id/eprint/20701 |
Actions (login required)
![]() |
View Item |