Karlina Sari, Siti (2021) PENGARUH PENERAPAN LKPD BERDASARKAN KERANGKA KERJATPACK TERHADAP HASIL BELAJAR MATEMATIKA SISWA KELASVIIISMP N20KOTAJAMBIDITINJAUDARI PEMECAHANMASALAH. S2 thesis, Magister Pendidikan Matematika.
![]() |
Text
cover.pdf Download (188kB) |
![]() |
Text
persetujuan dan pengesahan.pdf Download (786kB) |
![]() |
Text
abstrak.pdf Download (133kB) |
![]() |
Text
BAB V.pdf Download (22kB) |
![]() |
Text
daftar pustaka.pdf Download (246kB) |
Abstract
Tujuanpenelitianiniadalahuntuk(1)mengetahuipengaruhpenerapanLKPDberdasarkan kerangka kerja TPACK terhadaphasil belajarmatematikasiswa(2)mengetahuipengaruhkemampuanpemecahanmasalahmatematikaterhadap hasil belajar siswa (3) mengetahui interaksi antara penerapan LKPD danhasilbelajarterhadapkemampuanpemecahanmasalahmatematikasiswa.Pendekatanyangdigunakanpadapenelitianiniadalahpendekatankuantitatifdenganjenispenelitianquasiexperimentalresearchataupenelitianeksperimensemudandesainpenelitianposttest only control group design. Subjekpenelitian adalah siswa kelas VIII SMPN 20 Kota Jambi tahun ajaran 2020/2021.Pengambilan kelas sampel dilakukan dengan teknik simple random sampling atauyang dikenal dengan sampel acak.Instrumen yang digunakan instrumen tes hasilbelajardandokumentasi.Hasilpenelitianmenunjukkanbahwa(1)terdapatpengaruhpenerapanLKPD berdasarkan kerangka kerja TPACK terhadap hasil belajarmatematikasiswa,yangdapatdilihatdarinilai signifikansiyangdiperolehdarianalisisdatamenggunakan anova dua jalur yaitu 0,018 lebih kecil dari α=0,05. (2)terdapat pengaruh kemampuan pemecahan masalah matematika terhadaphasil belajar siswa dapat dilihat dari nilaisignifikansiyangdiperolehdarianalisisdatamenggunakan anova dua jalur yaitu 0,000 lebih kecil dari α=0,05. (3) tidak terdapat interaksi antara penerapan LKPD danhasil belajar terhadap kemampuan pemecahan masalah matematika siswa dapatdilihatdarinilaisignifikansi yangdiperolehdarianalisisdatamenggunakan anova dua jalur yaitu0,180lebih besar dari α=0,05, dikarenakan beberapa faktor yaitu proses pembelajaran dilaksanakan dengan waktu yang tidak bersamaan dan ketidaksiplinan siswa dalam mengumpulkan tugas dari batas waktu yang telah ditentukan.
Type: | Thesis (S2) |
---|---|
Subjects: | L Education > L Education (General) |
Divisions: | Pascasarjana > Pendidikan Matematika |
Depositing User: | SITI KARLINASARI |
Date Deposited: | 06 Jul 2021 04:02 |
Last Modified: | 26 Jul 2021 03:43 |
URI: | https://repository.unja.ac.id/id/eprint/22386 |
Actions (login required)
![]() |
View Item |