MANAJEMEN RANTAI PASOK PADA USAHA PUPUK KOMPOS KELOMPOK TANI KARYA TRANS MANDIRI DI DESA DATARAN KEMPAS PROVINSI JAMBI

SUNDARI, ENDANG (2021) MANAJEMEN RANTAI PASOK PADA USAHA PUPUK KOMPOS KELOMPOK TANI KARYA TRANS MANDIRI DI DESA DATARAN KEMPAS PROVINSI JAMBI. S1 thesis, PETERNAKAN.

[img] Text
SKRIPSI ENDANG SUNDARI (E10016130).pdf
Restricted to Repository staff only

Download (1MB)
[img] Text
COVER SKRIPSI.pdf

Download (19kB)
[img] Text
ABSTRAK.pdf

Download (10kB)
[img] Text
HALAMAN PENGESAHAN.pdf

Download (227kB)
[img] Text
BAB I.pdf

Download (14kB)
[img] Text
BAB V.pdf

Download (6kB)
[img] Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (101kB)

Abstract

MANAJEMENRANTAIPASOKPADAUSAHAPUPUKKOMPOSKELOMPOKTANIKARYATRANSMANDIRIDIDESADATARANKEMPASPROVINSIJAMBI EndangSundari(E10016130), di bawahbimbingan:Dr. Ir. Pahantus Maruli,M.P.1dan Dr. Ir. Ardi Novra, M.P.2 ABSTRAK Kompos dikenalsebagai pupuk organik yang dapat menyuburkan tanah. Sehingga keberadaan kompos ini perlu dilestarikan, untuk itu manajemen rantai pasok bahan baku kompos perlu diketahui.Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pola aliran manajemen rantai pasokpupukkomposdanmenghitungnilaitambahlimbah padat ternak pada usahapupukkomposkelompoktaniKaryaTransMandiridiDesa DataranKempasProvinsi Jambi.Penelitian initelahdilaksanakan pada 1 Juli2020 sampai 14 Juli 2020 di Desa Dataran Kempas Kecamatan Tebing TinggiKabupaten Tanjung Jabung BaratProvinsi Jambi. Penelitian ini menggunakan metode survey. Data yangdihimpun adalah data primer dan data sekunder yang meliputi aliran rantai pasokbahan baku untuk pengolahan pupuk kompos (aliran rantai pasok kotoran ternak,aliranrantai pasok abu, aliran rantai pasok fiber dan aliran rantai pasok rajanganpelepahsawit).Datakemudiandiolahdengananalisisdeskriptifyangdigunakan untuk menguraikan karakteristik anggota kelompok.Dananalisiskuantitatifdigunakanuntukmenganalisisstrukturbiayapengolahanpupukkomposdanuntukmenghitungnilaitambah(analisisnilaitambahdenganmenggunakanmetodehayamimodefikasi).Hasil penelitian menunjukkan bahwa polaaliranrantaipasokpada semuabahanbaku(limbah padat ternak sapi, fiber,abu pks, rajangan pelepah sawit) untukpembuatanpupukkompos dimulai dari para pemasok bahan bakusebagai pemasok utama yangdiantar lansung ke kelompok tani Karya Trans Mandiri dan diterima olehkepalagudangkelompoktaniKaryaTransMandirisebelumdilakukannyapengolahankompos.Setelah dilakukannya pengolahan kompos, maka kompos akan dijual kepada PT.WKS.Setelah melakukan perhitunganpengolahan pupuk kompos sebanyak 1 kali produksi yaitu30% limbah padat ternak sapi dari150 ton bahan bakudi peroleh nilai tambah limbah padat ternak sapi dalam usaha kelompok tani Karya Trans Mandiri sebesar Rp.126.675.000/produksidengan rasio nilai tambah84,92%, dan memperoeh tingkat keuntungan sebesar58,44%.Disimpulkan bahwa pola aliran rantai pasok sudah terstuktur dengan baik. Nilai tambah dari limbah padat ternak sebesar 58,44% menunjukkan nilai tambah yang positif, artinya pengolahan pupuk kompos layak untuk dikembangakan. 1PembimbingUtama 2PembimbingPendamping

Type: Thesis (S1)
Subjects: L Education > L Education (General)
Divisions: Fakultas Peternakan > Peternakan
Depositing User: Endang Sundari
Date Deposited: 21 Jul 2021 07:34
Last Modified: 21 Jul 2021 07:34
URI: https://repository.unja.ac.id/id/eprint/23653

Actions (login required)

View Item View Item