Analis Pendapatan Petani Budidaya Ikan Patin Di Desa Kota Kota Karang Kecamatan Kumpeh Ulu Kabupaten Muaro Jambi

Nugraha, Rillo (2021) Analis Pendapatan Petani Budidaya Ikan Patin Di Desa Kota Kota Karang Kecamatan Kumpeh Ulu Kabupaten Muaro Jambi. S1 thesis, Universitas Jambi.

[img] Text
SKRIPSI full text.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (1MB)
[img] Text
cover 1.pdf

Download (98kB)
[img] Text
IMG_20210728_0001.pdf

Download (1MB)
[img] Text
bab 1.pdf

Download (241kB)
[img] Text
bab V.pdf

Download (313kB)
[img] Text
daftar pustaka.pdf

Download (166kB)
Official URL: https://repository.unja.ac.id

Abstract

penelitian ini bertujuan untuk : 1) Untuk mengetahui dan menganalisis karakteristik sosial dan ekonomi budidaya ikan patin Di Desa Kota Karang , Kecamatan Kumpeh Ulu , Kabupaten Muaro jambi ,2)untuk mengetahui dan menganalisis kontribusi pendapatan dari usaha budidaya ikan patin di Desa Kota Karang, kecamatan kumpeh Ulu, kabupaten Muaro jambi. 3) untuk Mengetahui dan Menganalisis Faktor-faktor yang mempengaruhi produksi oleh petani ikan patin di desa kota karang kecamatan kumpeh ulu, Kabupaten Muaro jambi dengan menggunakan alat analisis regresi linier berganda. berdasarkan karakteristik sosial dan ekonomi petani ikan patin di desa Kota Karang, kecamatan Kumpeh ulu, dapat di simpulkan rata-rata umur petani ikan patin adalah 39 tahun, rata-rata jumlah tanggungan petani ikan patin sebanyak 3 orang tanggungan , rata-rata jam kerja petani ikan patin selama 5 jam, rata-rata produksi yang di hasilkan petani ikan patin adalah 425 kg ,rata-rata luas lahan yang dimiliki petani adalah 1234 m2, rata-rata modal petani ikan patin sebesar Rp.5.835.000 dan rata rata tenaga kerja petani ikan patin sebanyak 4 orang . berdasarkan hasil penelitian bahwa rata-rata kontribusi pendapatan petani terhadap pendapatan keluarga sebesar 85 persen , berdasarkan hasil regresi linier berganda dapat di simpulkan bahwa yang berpengaruh secara parsial hanya variabel luas lahan dan variabel modal berpengaruh signifikan terhadap produksi ikan patin di Desa kota karang kecamatan kumpeh ulu This study aims to: 1) To find out and analyze the social and economic characteristics of catfish farming in Kota Karang Village, Kumpeh Ulu District, Muaro Jambi Regency, 2) To determine and analyze the income contribution of catfish farming business in Kota Karang Village, Subdistrict Kumpeh Ulu, Muaro Jambi Regency. 3) to know and analyze the factors that influence the production of catfish farmers in the village of kota coral, sub-district of Kumpeh ulu, Muaro Jambi Regency by using multiple linear regression analysis. Based on the social and economic characteristics of catfish farmers in Kota Karang village, Kumpeh ulu sub-district, it can be concluded that the average age of catfish farmers is 39 years, the average number of dependents of catfish farmers is 3 dependents, the average working hours of farmers catfish for 5 hours, the average production produced by catfish farmers is 425 kg, the average land area owned by farmers is 1234 m2, the average capital of catfish farmers is Rp. 5,835,000 and the average workforce catfish farmers as many as 4 people. based on the results of the study that the average contribution of farmers' income to family income is 85 percent, based on the results of multiple linear regression it can be concluded that the only partially influential variable is land area and capital variables have a significant effect on catfish production in Kota Karang Village, Kumpeh Ulu District

Type: Thesis (S1)
Uncontrolled Keywords: land area, capital, labor, production
Subjects: H Social Sciences > HC Economic History and Conditions
Divisions: Fakultas Ekonomi dan Bisnis > Ekonomi Pembangunan
Depositing User: Rillo nugraha
Date Deposited: 28 Jul 2021 04:07
Last Modified: 28 Jul 2021 04:07
URI: https://repository.unja.ac.id/id/eprint/24882

Actions (login required)

View Item View Item