Laorenza, Oknesia and Firman, Firman and Setiyadi, Bradley (2021) PENGARUH DISIPLIN KERJA TERHADAP KINERJA KARYAWAN DI DINAS PERPUSTAKAAN DAN ARSIP DAERAH PROVINSI JAMBI. S1 thesis, Universitas Jambi.
![]() |
Text
Cover.pdf Download (165kB) |
![]() |
Text
DAFTAR ISI.pdf Download (166kB) |
![]() |
Text
BAB I.pdf Download (282kB) |
![]() |
Text
BAB V.pdf Download (155kB) |
![]() |
Text
HALAMAN PENGESAHAN.pdf Download (391kB) |
Abstract
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh Disiplin Kerja terhadap Kinerja Karyawan di Dinas Perpustakaan dan Arsip Daerah Provinsi Jambi. Penelitian ini menggunakan metode penelitian kuantitatif dengan rancangan penelitian survey. Populasi dalam penelitian ini adalah Karyawan di Dinas Perpustakaan dan Arsip Daerah Provinsi Jambi. Teknik pengambilan sampel dalam penelitian ini adalah menggunakan simple random sampling, dengan jumlah sampel 48 karyawan. Teknik pengumpulan data yang digunakan dalam penelitian ini menggunakan angket. Teknik analisis data yang digunakan dalam penelitian ini adalah analisis regresi sederhana. Hasil dalam penelitian ini yaitu: terdapat pengaruh disiplin kerja terhadap kinerja karyawan. Hal tersebut dibuktikan dengan hasil uji t yang menunjukkan nilai dari disiplin kerja sebesar 3,654 sedangkan nilai ttabel sebesar 2,011, maka diperoleh hasil bahwa thitung > ttabel yaitu 3,654 > 2,011. Dengan hasil uji koefisien determinasi diperoleh R Square sebesar 0,225 atau 22,5%, sisanya yaitu 77,5% dipengaruhi oleh faktor lain yang tidak diteliti dalam penelitian ini seperti kepuasan kerja, motivasi dan gaya kepemimpinan. Hali ini menunjukkan bahwa terdapat pengaruh antara disiplin kerja dengan kinerja karyawan sebesar 22,5%. Maka H0 ditolak, sehingga terdapat pengaruh disiplin kaerja terhadap kinerja karyawan
Type: | Thesis (S1) |
---|---|
Subjects: | L Education > LA History of education |
Divisions: | Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan > Administrasi Pendidikan |
Depositing User: | LAORENZA |
Date Deposited: | 16 Nov 2021 07:07 |
Last Modified: | 16 Nov 2021 07:07 |
URI: | https://repository.unja.ac.id/id/eprint/27654 |
Actions (login required)
![]() |
View Item |