Hadiyanto, Hadiyanto and Rachmawati, Rachmawati (2016) Implimentasi Metode Blended Cooperative E-learning dalam Proses Pengajaran dan Pembelajaran Pada Sebuah Mata Kuliah di Prodi Pendidikan Bahasa Inggris. LPPM Universitas Jambi. (Unpublished)
![]() |
Text
Abstrak dan Artikel.docx Download (250kB) |
Abstract
Tujuan adalah menerapkan, mengkloprasi dan mengembangkan penerapan metode Blended Cooperative E-learning pada pengajaran dan pembelajaran pada matakuliah language asessemnt di program S1 Pendidikan Bahasa Inggris. Penelitian ini adalah merupakan penelitian tindakan kelas (Action Research) dengan menggunakan kualitatif sebagai metode utama. Tahap penelitian yang akan digunakan dalam penelitian ini adalah; perencanaan, tindakan, penegamatan dan refleksi. Penelitian telah dilaksanakan dalam tiga siklus, siklus 1 dan 2 masing-masing terdiri dari tiga aktifitas, sedangkan siklus 3 terdiri dari dua aktifitas. Subjek dalam penelitian ini adalah Dosen (peneliti itu sendiri) dan Mahasiswa regular yang terlibat dalam pengajaran dan pembelajaran Blended Cooperative E-learning. Hasil penelitian ini membuktikan metode blended cooperative e-learning dapat diterapkan dan dikembangkan dengan baik. Cara belajar kooperative mahasiswa dapat diterapkan dengan fasilitas e-learning. Sikap dan motivasi mahasiswa dalam proses pegajaran dengan metode ini juga berkembang dengan baik. Kemampuan mahasiswa mengekplorasi, berbagi ide, inquiry learning terhadap keterampilan dan pengetahuan language asessemnt juga menigkat. Rekomedansi untuk peneliti berikutnya adalah PTK metode blendid cooperative e-learning sebaiknya dikembangkan secara terus-menerus dan silmultan.
Type: | Article |
---|---|
Subjects: | L Education > LB Theory and practice of education > LB2300 Higher Education |
Divisions: | ?? sch_edu ?? |
Depositing User: | Hadiyanto |
Date Deposited: | 15 Feb 2017 15:21 |
Last Modified: | 15 Feb 2017 15:21 |
URI: | https://repository.unja.ac.id/id/eprint/278 |
Actions (login required)
![]() |
View Item |