Sintia, Sintia (2022) Pengaruh Rasio Keuangan Terhadap Nilai Perusahaan Pada Perusahaan Asuransi yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia Tahun 2015-2020. S1 thesis, UNIVERSITAS JAMBI.
![]() |
Text
Cover.pdf Download (33kB) |
![]() |
Text
ABSTRAK.pdf Download (167kB) |
![]() |
Text
BAB I.pdf Download (293kB) |
![]() |
Text
BAB V.pdf Download (171kB) |
![]() |
Text
Daftar Pustaka.pdf Download (293kB) |
![]() |
Text
lembar pengesahan.pdf Download (1MB) |
![]() |
Text
FULL SKRIPSI.pdf Restricted to Repository staff only Download (1MB) |
Abstract
ABSTRAK Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh rasio keuangan terhadap nilai perusahaan. Populasi dari penelitian ini adalah perusahaan Asuransi yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia. Metode pengambilan sampel menggunakan purposive sampling. Sampel yang digunakan adalah 5 perusahaan Asuransi yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia selama periode tahun 2015-2022. Variabel rasio keuangan untuk mengukur nilai perusahaan yang digunakan dalam penelitian ini adalah rasio likuiditas, rasio solvabilitas, rasio aktivitas, dan rasio profitabilitas. Penelitian ini menggunakan alat analisis Smart PLS (Partial Least Square) untuk mengetahui pengaruh variabel-variabel tersebut. Hasil penelitian menunjukan bahwa likuiditas berpengaruh positif dan signifikan terhadap nilai perusahaan, solvabilitas berpengaruh negatif dan signifikan terhadap nilai perusahaan, aktivitas berpengaruh negatif dan tidak signifikan terhadap nilai perusahaan, dan profitabilitas berpengaruh positif dan tidak signifikan terhadap nilai perusahaan. Kata kunci : Likuiditas, solvabilitas, aktivitas, profitabilitas, nilai perusahaan. ABSTRACT This study aims to determine the effect of financial ratios on firm value. The population of this study are insurance companies listed on the Indonesia Stock Exchange. The sampling method used purposive sampling. The sample used is 5 insurance companies listed on the Indonesia Stock Exchange during the period 2015-2022. Financial ratio variables to measure firm value used in this study are liquidity ratios, solvency ratios, activity ratios, and profitability ratios. This study uses the Smart PLS (Partial Least Square) analysis tool to determine the effect of these variables. The results showed that liquidity had a positive and significant effect on firm value, solvency had a negative and significant effect on firm value, activity had a negative and insignificant effect on firm value, and profitability had a positive and insignificant effect on firm value. Keywords : Liquidity, solvency, activity, profitability, firm value.
Type: | Thesis (S1) |
---|---|
Uncontrolled Keywords: | Likuiditas, solvabilitas, aktivitas, profitabilitas, nilai perusahaan. |
Subjects: | L Education > L Education (General) |
Divisions: | Fakultas Ekonomi dan Bisnis > SI Akuntansi |
Depositing User: | Sintia |
Date Deposited: | 26 Aug 2022 01:46 |
Last Modified: | 26 Aug 2022 01:46 |
URI: | https://repository.unja.ac.id/id/eprint/38813 |
Actions (login required)
![]() |
View Item |