Nicodemus, Nicodemus and Yuliusman, Yuliusman and MAULANA ZULMA, GANDY WAHYU (2022) Analisis pengaruh Fraud Pentagon Dalam Mendeteksi Kecurangan Keuangan Pada Perusahaan Sektor Non Cyclicals Yang Terdaftar Pada Bursa Efek Indonesia Periode 2019-2020. S1 thesis, Universitas Jambi.
![]() |
Text
Skripsi_Nicodemus.pdf Restricted to Repository staff only Download (1MB) |
![]() |
Text
Cover.pdf Download (44kB) |
![]() |
Text
Halaman Pengesahan.pdf Download (379kB) |
![]() |
Text
Bab I.pdf Download (37kB) |
![]() |
Text
Bab V.pdf Download (123kB) |
![]() |
Text
Daftar Pustaka.pdf Download (140kB) |
Abstract
Studi ini bermaksud untuk menganalisa pengaruh model fraud pentagon yakni pressure, opportunity, rationalization, capability, dan arrogance pada kecurangan laporan keuangan melalui pengukuran model F-score disebuah perusahaan bidang consumer non cyclicals yang tercatat pada BEI periode 2019-2020. Sampel yang dipakai pada studi ini sebanyak 68 perusahaan consumer non cyclicals dengan jumlah observasi sebanyak 136. Studi ini memakai metode analisis regresi logistik dengan dibantu program SPSS 25. Hasil studi ini membuktikan jika pressure (tekanan) yang pengukurannya memakai financial stability, opportunity (peluang) yang pengukurannya memakai ineffective monitoring, rationalization (rasionalisasi) yang pengukurannya memakai pergantian auditor eksternal, capability (kapasitas) yang pengukurannya memakai penggantian direksi perusahaan, dan arrogance (arogansi) yang pengukurannya memakai rangkap jabatan direksi perusahaan tidak berpengaruh pada kecurangan laporan keuangan, sementara pressure (tekanan) yang pengukurannya memakai financial target berpengaruh pada kecurangan laporan keuangan.
Type: | Thesis (S1) |
---|---|
Subjects: | H Social Sciences > HG Finance |
Divisions: | Fakultas Ekonomi dan Bisnis > SI Akuntansi |
Depositing User: | NICODEMUS |
Date Deposited: | 02 Nov 2022 01:58 |
Last Modified: | 02 Nov 2022 01:58 |
URI: | https://repository.unja.ac.id/id/eprint/40639 |
Actions (login required)
![]() |
View Item |