MENINGKATKAN PEMAHAMAN PERILAK SEKSUAL MENYIMPANG MELALUI LAYANAN BIMBINGAN KELOMPOK DI SMP NEGERI 16 MERANGIN

Ariana, Asa Ayu (2022) MENINGKATKAN PEMAHAMAN PERILAK SEKSUAL MENYIMPANG MELALUI LAYANAN BIMBINGAN KELOMPOK DI SMP NEGERI 16 MERANGIN. S1 thesis, bimbingan konseling.

[img] Text
skripsi full.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (1MB)
[img] Text
Cover.pdf

Download (23kB)
[img] Text
pengesahan dll.pdf

Download (850kB)
[img] Text
abstrak.pdf

Download (32kB)
[img] Text
bab I.pdf

Download (143kB)
[img] Text
bab V.pdf

Download (93kB)
[img] Text
daftar pustaka.pdf

Download (97kB)

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk melihat apakah ada pengaruh peningkatan pemahaman perilaku seksual menyimpang yang dimiliki siswa sebelum dan setelah diberikan bimbingan kelompok pada siswa kelas VIII di SMP Negeri 16 Merangin. Penelitian ini merupakan penelitian kuantitatif dengan menggunakan metode Ekperimen One group pretes-posttes, pada penelitian ini hasil penelitian akan diuji dengan menggunakan Uji T (Paired Sample T-test) dengan perhitungan berbantuan SPSS 20. Subjek dalam penelitian ini berjumlah 10 orang siswa dengan 5 orang siswa perempuan dan 5 orang siswa laki-laki atau dapat dikategorikan dalam kelompok heterogen dalam bimbingan kelompok, dimana anggota kelompok atau subjek penelitian di ambil dengan teknik purposive sampling. Data penelitian digunakan dengan menggunakan angket, angket pada penelitian ini diberikan sebanyak 2 kali yaitu angket pretest dan angket posttest. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa terdapat perbedaan nyata terhadap tingkat pengetahuan perilaku seksual menyimpang yang dimiliki siswa sebelum dan sesudah diberikan stimulus yaitu bimbingan kelompok. Hal ini ditunjukan dengan hasil analisis pada uji T sebesar 0,280 pada tingkat signifikasi (α) 0,05, dengan demikian menunjukkan bahwa 0,280 > 0,05 maka H0 ditolak dan Ha diterima. Sehingga dapat disimpulkan bahwa terdapat perubahan pemahaman perilaku seksual menyimpang sebelum dan sesudah diberikan bimbingan kelompok. Kata Kunci: Perilaku Seksual Menyimpang, Bimbingan Kelompok, Pemahaman

Type: Thesis (S1)
Subjects: L Education > L Education (General)
Divisions: Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan > Bimbingan dan Konseling
Depositing User: ARIANA
Date Deposited: 18 Nov 2022 03:33
Last Modified: 18 Nov 2022 03:33
URI: https://repository.unja.ac.id/id/eprint/40971

Actions (login required)

View Item View Item