Optimasi Penggunaan faktor Produksi Usahatani kedelai dan Padi ladang di Kecamatan ebo Ilir kabupaten tebo

suryanty, melli and Elwamendri, Elwamendri and Wahyuni, Ira and meyrindah, nena (2012) Optimasi Penggunaan faktor Produksi Usahatani kedelai dan Padi ladang di Kecamatan ebo Ilir kabupaten tebo. Fakutas Pertanian Universitas Sumatera Utara, Fakutas Pertanian Universitas Sumatera Utara. ISBN 979--458-597-1

[img] Text
Prosiding BKS PTN Wil Barat USU-UT Kedelai & UT Padi Ladang-2012-Meili-EW-Ira W-Nena.pdf

Download (6MB)

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui penguunaan faktor produksi yang optimal pada usaha tani kedelai dan padi ladang dengan menjadikan lahan dan tenaga kerja sebagai faktor pembatas dalam pencapaian pendapatan maksimum. peneitian ini mengambil lokasi di kecamatan ebo ilir kabupaen Tebo. dengan sampel 30 orang petani. data penelitian di oah dan analisis dengan menggunakan analisis usahatani dan linear model. Hasil penelitian menyimpulkan bahwa penggunaan ahan untuk masingmasing usahatani belum optimal petani sebesar 54,6% dari kondisi sebelumnya.

Type: Book
Subjects: S Agriculture > S Agriculture (General)
Divisions: Fakultas Pertanian > Agribisnis
Depositing User: Wahyuni
Date Deposited: 21 Jun 2023 09:18
Last Modified: 21 Jun 2023 09:18
URI: https://repository.unja.ac.id/id/eprint/50127

Actions (login required)

View Item View Item