RISNAWATI, MARIA (2023) Prediksi Penjualan Emas di PT Pegadaian Area Jambi Menggunakan Metode Fuzzy Time Series Cheng. S1 thesis, Matematika.
![]() |
Text
FULL TEKS_compressed (1).pdf Download (8MB) |
![]() |
Text
COVER.pdf Download (360kB) |
![]() |
Text
HALAMAN PERSETUJUAN, HALAMAN PENGESAHAN.pdf Download (835kB) |
![]() |
Text
ABSTRAK.pdf Download (379kB) |
![]() |
Text
BAB I.pdf Download (889kB) |
![]() |
Text
BAB V.pdf Download (167kB) |
![]() |
Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf Download (251kB) |
Abstract
PT Pegadaian adalah salah satu lembaga keuangan non-bank (LKNB) di Indonesia yang bergerak pada tiga lini bisnis yaitu gadai, pembiayaan dan jasa lainnya. Pendapatan suatu perusahaan dipengaruhi oleh jumlah omset yang didapatkan selama jangka waktu berupa bulanan, triwulan ataupun setahun. Salah satu produk yang sangat mempengaruhi omset PT pegadaian adalah produk gadai yaitu penjualan emas kepada nasabah secara kredit. Setiap bulan berat emas yang terjual di PT. Pegadaian Area Jambi tidak bisa dipastikan. Data hasil penjualan emas setiap bulannya tidak stabil yang mengalami kenaikan dan penurunan penjualan. Hal tersebut menyebabkan data penjualan emas bersifat fluktuasi. Penelitian ini dilakukan untuk meramalkan jumlah penjualan emas pada bulan mendatang. Dari data penjualan yang tidak tetap maka penjualan akan diprediksi menggunakan metode Fuzzy Time Series (FTS) Cheng. FTS Cheng merupakan metode peramalan untuk memprediksi data time series yang pola datanya tidak tetap atau berubah-ubah di setiap periode.. Dalam penentuan interval yang membagi seluruh data penjualan emas ke beberapa kelas yang digunakan untuk membentuk variabel linguistik pada setiap kelasnya. Sehingga dapat diketahui definisi linguistik setiap bulannya jumlah penjualan emas mempunyai kriteria sangat ringan sampai sangat berat. Penerapan metode Fuzzy Time Series Cheng dalam prediksi penjualan emas di PT. Pegadaian Area Jambi menggunakan data time series pada bulan Januari 2020 hingga Oktober 2022 dengan membentuk himpunan semesta terlebih dahulu dengan menemukan data penjualan emas terendah dan penjualan emas tertinggi, lalu dihasilkan range interval untuk membagi data ke beberapa kelas. Kemudian menghitung interval linguistiknya, membentuk fuzzifikasi, lalu membentuk FLR dengan menggunakan data penjualan emas sehingga menghasilkan FLRG dari pengelompokan FLR dari setiap data yang akan memberikan nilai defuzzifikasi peramalan Penelitian ini menggunakan data Time Series. Waktu yang digunakan pada data penelitian ini yaitu bulanan. Data yang digunakan adalah data penjualan emas di PT Pegadaian Area Jambi dari bulan Januari 2020 hingga Oktober 2022. Penelitian ini memberikan hasil peramalan terhadap data historis menghasilkan nilai error Mean Absolute Percentage Error (MAPE) <10% dan menghasilkan nilai error Mean Absolute Deviation (MAD) sebesar 368 gram. Sehingga peramalan untuk bulan November 2022 diprediksi sebesar 4.521 gram. Sehingga metode Fuzzy Time Series Cheng sangat baik diguakan untuk meramalkan rata-rata penjualan emas di PT. Pegadaian Area Jambi. PT Pegadaian is one of the non-bank financial institutions (LKNB) in Indonesia engaged in three business lines, namely pawn, financing and other services. A company's revenue is influenced by the amount of turnover obtained during the period of monthly, quarterly or year. One product that greatly affects the turnover of PT pegadaian is pawn products, namely the sale of gold to customers on credit. Every month the weight of gold sold at PT. Jambi Area pawnshop cannot be ascertained. Data on gold sales every month is unstable which has increased and decreased sales. This causes gold sales data to fluctuate. This research was conducted to forecast the number of gold sales in the coming month. From the sales data that is not fixed, sales will be predicted using Cheng's Fuzzy Time Series (FTS) method. FTS Cheng is a forecasting method for predicting time series data whose data patterns are not fixed or change in each period. In determining the interval that divides all gold sales data into several classes that are used to form linguistic variables in each class. So it can be known linguistic definition every month the amount of gold sales has very light to very heavy criteria. Application of Cheng's Fuzzy Time Series method in gold sales prediction at PT. Pegadaian Jambi Area uses time series data from January 2020 to October 2022 by forming a universe set first by finding the lowest gold sales and highest gold sales data, then generating a range interval to divide the data into several classes. It then calculates its linguistic interval, forms fuzzification, then forms FLR using gold sales data so as to generate FLRG from FLR grouping from each data that will give the forecasting defuzzification value. This study used Time Series data. The time used in this research data is monthly. The data used is gold sales data at PT Pegadaian Area Jambi from January 2020 to October 2022. This study provides forecasting results on historical data resulting in a Mean Absolute Percentage Error (MAPE) error value of <10% and produces a Mean Absolute Deviation (MAD) error value of 368 grams. So that the forecast for November 2022 is predicted at 4,521 grams. So that Cheng's Fuzzy Time Series method is very well used to forecast the average gold sales at PT. Jambi Area Pawnshop.
Type: | Thesis (S1) |
---|---|
Subjects: | Q Science > QA Mathematics > QA75 Electronic computers. Computer science Q Science > QA Mathematics > QA76 Computer software |
Divisions: | Fakultas Sains dan Teknologi > Matematika |
Depositing User: | Risnawati |
Date Deposited: | 15 Jun 2023 06:46 |
Last Modified: | 15 Jun 2023 06:46 |
URI: | https://repository.unja.ac.id/id/eprint/50209 |
Actions (login required)
![]() |
View Item |