ANALISIS KONDISI FISIK PEMAIN BOLA VOLI CLUB HALILINTAR MANDAILING NATAL SUMATERA UTARA

Fakhruddin, Rahmad (2023) ANALISIS KONDISI FISIK PEMAIN BOLA VOLI CLUB HALILINTAR MANDAILING NATAL SUMATERA UTARA. S1 thesis, UNIVERSITAS UNJA.

[img] Text
ABSTRAK.pdf

Download (254kB)
[img] Text
BAB I.pdf

Download (272kB)
[img] Text
BAB V.pdf

Download (13kB)
[img] Text
COVER.pdf

Download (161kB)
[img] Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (149kB)
[img] Text
SKRIPSI_RAHMAD_.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (4MB)
[img] Text
HALAMAN PENGESAHAN.pdf

Download (189kB)
Official URL: https://repository.unja.ac.id/

Abstract

ABSTRAK Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui analisis kondisi fisik pemain bola voli klub Halilintar Mandailing Natal Sumatera Utara.Penelitian ini merupakan deskriptif kuantitatif yaitu suatu penelitian yang bertujuan untuk mengetahui dan mendapatkan gambaran atau kenyataan yang sesungguhnya dari keadaan objek yang diteliti tanpa ada maksud untuk mengambill kesimpulan-kesimpulan yang berlaku secara umum. Teknik yang digunakkan adalah metode survey dengan teknik pengumpulan data menggunakan tes dan pengukuran.Berdasarkan penelitian diatas pada hasil tes-tes pemain bola voli klub halilintar dari hasil tes push up,daya tahan(VO2Max),daya ledak(Vertical Jump),kecepatan(lari 60 meter),kelentukan(Sit and reach) dan kelincahan(Shuttle run). Maka hasil persentase hasil kondisi fisik terdapat 1 atlet (10%) dalam kategori baik sekali, 8 atlet (80%) dalam kategori sedang, dan 1 atlet (10%) dalam katagori kurang. Kata Kunci: Kondisi fisik, atlet Bola Voli

Type: Thesis (S1)
Uncontrolled Keywords: Kondisi fisik, atlet Bola Voli
Subjects: L Education > L Education (General)
Divisions: Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan > Pendidikan Olahraga dan Kesehatan
Depositing User: FAKHRUDDIN
Date Deposited: 18 Jul 2023 01:55
Last Modified: 18 Jul 2023 01:55
URI: https://repository.unja.ac.id/id/eprint/53762

Actions (login required)

View Item View Item