Pengaruh Pengungkapan Sustainability Reporting Terhadap Kinerja Keuangan Perusahaan (Studi Empiris pada sektor Energy sub-sektor Oil, Gas & Coal yang Terdaftar di BEI Tahun 2018-2021)

Zulfikar, M. (2023) Pengaruh Pengungkapan Sustainability Reporting Terhadap Kinerja Keuangan Perusahaan (Studi Empiris pada sektor Energy sub-sektor Oil, Gas & Coal yang Terdaftar di BEI Tahun 2018-2021). S1 thesis, Akuntansi.

[img] Text
FULL SKRIPSI M. Zulfikar C1C017103.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (2MB)
[img] Text
COVER.pdf

Download (181kB)
[img] Text
2 ABSTRAK.pdf

Download (12kB)
[img] Text
8 BAB V.pdf

Download (12kB)
[img] Text
Halaman Pengesahan Persetujuan.pdf

Download (11MB)
[img] Text
4 BAB I.pdf

Download (169kB)
[img] Text
11 DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (130kB)

Abstract

Tujuan dalam penelitian ini adalah untuk mengetahui pengaruh pengungkapan1, pengungkapan lingkungan dan pengungkapan sosial 1terhadap kinerja keuangan perusahaan1 sub-sektor oil, gas & coal yang1 1terdaftar di1 BEI periode1 2018-2021. Jenis penelitian pada penelitian ini yaitu penelitian asosiatif dengan pendekatan kuantitatif. Teknik penarikan sampel pada penelitian ini adalah purposive sampling. Teknik analisis data yang digunakan adalah regresi linier berganda. Hasil penelitian menunjukkan bahwa: (1) secara parsial CSR ekonomi tidak berpengaruh signifikan terhadap kinerja keuangan perusahaan sub-sektor oil, gas & coal yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia periode 2018-2021; (2) secara parsial CSR lingkungan berpengaruh terhadap kinerja keuangan perusahaan sub-sektor oil, gas & coal yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia periode 2018-2021; dan (3) secara parsial CSR sosial tidak berpengaruh signifikan terhadap kinerja keuangan perusahaan sub-sektor oil, gas & coal yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia periode 2018-2021. Katakunci: ekonomi,lingkungan,sosial,ROA

Type: Thesis (S1)
Subjects: H Social Sciences > HJ Public Finance
Divisions: Fakultas Ekonomi dan Bisnis > SI Akuntansi
Depositing User: ZULFIKAR
Date Deposited: 14 Sep 2023 04:27
Last Modified: 15 Sep 2023 07:16
URI: https://repository.unja.ac.id/id/eprint/55878

Actions (login required)

View Item View Item