Efektivitas Pelayanan Publik Di Kecamatan Batang Masumai Kabupaten Merangin

Syatri, Ghinda Tama (2023) Efektivitas Pelayanan Publik Di Kecamatan Batang Masumai Kabupaten Merangin. S1 thesis, Universitas Jambi.

[img] Text
Abstrak.pdf

Download (10kB)
[img] Text
Bab 1.pdf

Download (1MB)
[img] Text
cover.pdf

Download (14kB)
[img] Text
Bab 4.pdf

Download (8kB)
[img] Text
Lembar pengesahan.pdf

Download (316kB)
[img] Text
Skripsi Ghinda Tama Syatri full.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (2MB)
[img] Text
Daftar Pustaka.pdf

Download (129kB)
Official URL: https://repository.unja.ac.id/

Abstract

Kecamatan adalah pembagian wilayah administratif di Indonesia di bawah kabupaten atau kota. Kedudukan kecamatan merupakan perangkat daerah kabupaten/kota sebagai pelaksana teknis kewilayahan yang mempunyai wilayah kerja tertentu dan dipimpin oleh camat. Kantor Camat Batang Masumai merupakan salah satu dari 24 Kecamatan di Kabupaten Merangin. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui efektivitas pelayanan publik pada Kantor Camat Batang Masumai dan Upaya apa saja yag telah oleh Kecamatan Batang Masumai untuk meningkatkan pelayanan publik di Kecamatan Batang Masumai. Penelitian ini menggunakan metode penelitian kualitatif dengan teknik pengumpulan data, teknik observasi, wawancara, dan dokumnetasi. Data sumber berasal dari data primer dan data sekunder. Teknik analisis data menggunakan teknik analisis Miles dan Huberman mengemukakan bahwa bentuk dari analisis data melalui 3 alur bersama-sama yakni reduksi data, penyajian data, kesimpulan dan verifikasi. Hasil penelitian yang dilakukan di Kantor Camat Batang Masumai menunjukkan bahwa telah efektif karena pelayanan yang dilakukan di Kecamatan Batang Masumai ini telah sesuai dengan SOP yang diterapkan di Kantor Kecamatan Batang Masumai dan Pelayanan yang dilakukan di Kantor Camat Batang Masumai ini sangat baik karena telah memenuhi kriteria yang digunakan untuk mengukur efektivitas kerja di Kantor Camat Batang Masumai dalam memberikan pelayanan, kriterianya terdiri dari : 1). Faktor Waktu, 2) Faktor Kecermatan, dan 3) Faktor Gaya Pemberian Pelayanan. Serta telah berusaha memenuhi dimensi kualitas pelayanan yang terdiri dari : 1). Dimensi Tangible (Bentuk Fisik), 2). Dimensi Reliability (Kehandalan), 3). Dimensi Responsiviness (Ketanggapan), 4). Dimensi Assurance (Jaminan), 5). Dimensi Emphaty (Empati). Kata Kunci : Efektivitas, Pelayanan Publik, Kecamatan Batang Masumai

Type: Thesis (S1)
Uncontrolled Keywords: Efektivitas, Pelayanan Publik, Kecamatan Batang Masumai
Subjects: L Education > L Education (General)
Divisions: Fakultas Ilmu Sosial dan Politik > Ilmu Pemerintahan
Depositing User: SYATRI
Date Deposited: 20 Oct 2023 06:54
Last Modified: 20 Oct 2023 06:54
URI: https://repository.unja.ac.id/id/eprint/56987

Actions (login required)

View Item View Item