PERAN ULAMA DALAM PEMENANGAN CALEG DPRD KOTA JAMBI DAPIL IV TAHUN 2019 DI KECAMATAN PELAYANGAN KOTA JAMBI

Fariz Rahman, Muhammad (2023) PERAN ULAMA DALAM PEMENANGAN CALEG DPRD KOTA JAMBI DAPIL IV TAHUN 2019 DI KECAMATAN PELAYANGAN KOTA JAMBI. S1 thesis, Universitas Jambi.

[img] Text
COVER.pdf

Download (33kB)
[img] Text
PERSETUJUAN DAN PENGESAHAN.pdf

Download (539kB)
[img] Text
ABSTRAK.pdf

Download (150kB)
[img] Text
BAB I.pdf

Download (516kB)
[img] Text
BAB IV.pdf

Download (162kB)
[img] Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (118kB)
[img] Text
SKRIPSI FULL MUHAMMAD FARIZ RAHMAN.pdf

Download (4MB)
Official URL: https://repository.unja.ac.id

Abstract

Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui dan menganalisis peran ulama dalam memenangkan caleg DPRD Kota Jambi Dapil IV tahun 2019 di Kecamatan Pelayangan Kota Jambi. Penelitian ini menggunakan metode kualitatif deskriptif. Hasil penelitian menunjukkan bahwa ulama memiliki peran penting dalam mempengaruhi pemilihan caleg di Kecamatan Pelayangan. Dengan kredibilitas, otoritas keagamaan, dan jaringan sosial yang dimiliki, ulama dapat mempengaruhi preferensi pemilih dan memobilisasi dukungan untuk caleg yang mereka dukung. Pengaruh Peran Ulama dalam Pemenangan caleg DPRD Kota Jambi Dapil IV Tahun 2019 di Kecamatan Pelayangan ternyata sangat berpengaruh besar dalam hasil rekapitulasi KPU, dimana ketiga caleg DPRD yang mngunjungi serta memohon doa restu dan dukungan serta meminta bantuan dari peran para ulama ternyata mampu memenangkan Pemilu dengan memperoleh suara lebih banyak dari pada caleg lainnya. Keempat unsur-unsur peran yang dijalankan ulama terbukti mampu membantu memberikan suara pilih kepada caleg tersebut sehingga para caleg mampu memenangkan suara di Kecamatan Pelayangan. Kata Kunci: Kecamatan Pelayangan, Pemilu, Peran Ulama

Type: Thesis (S1)
Uncontrolled Keywords: Kata Kunci: Kecamatan Pelayangan, Pemilu, Peran Ulama
Subjects: L Education > L Education (General)
Depositing User: RAHMAN
Date Deposited: 11 Dec 2023 03:48
Last Modified: 11 Dec 2023 03:48
URI: https://repository.unja.ac.id/id/eprint/58244

Actions (login required)

View Item View Item