Penerapan Pendekatan MIKiR Untuk Meningkatkan Kemampuan Berpikir Kritis Siswa Pada Materi Klasifikasi Makhluk Hidup Di SMAN 7 Kota Jambi

Sulitiyani, Nisa (2023) Penerapan Pendekatan MIKiR Untuk Meningkatkan Kemampuan Berpikir Kritis Siswa Pada Materi Klasifikasi Makhluk Hidup Di SMAN 7 Kota Jambi. S1 thesis, UNIVERSITAS JAMBI.

[img] Text
ABSTRAK.pdf

Download (198kB)
[img] Text
BAB I.pdf

Download (309kB)
[img] Text
BAB V.pdf

Download (184kB)
[img] Text
COVER.pdf

Download (197kB)
[img] Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (412kB)
[img] Text
FULL SKRIPSI.pdf

Download (5MB)
[img] Text
HALAMAN PENGESAHAN.pdf

Download (264kB)
Official URL: https://repository.unja.ac.id/

Abstract

MIKiR (Mengalami, Interaksi, Komunikasi dan Refleksi) adalah pembelajaran secara aktif yang dikenalkan Tanoto Foundation dengan mengembangkan konsep pembelajaran aktif Mengalami, Interaksi, Komunikasi dan Refleksi dengan tujuan semua siswa turut aktif dalam pembelajaran. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui peningkatan kemampuan berpikir kritis siswa setelah menggunakan pendekatan MIKiR pada materi klasifikasi makhluk hidup di SMAN 7 Kota Jambi. Subjek penelitian ini adalah siswa kelas X Fase E 5 dengan jumlah siswa sebanyak 32 orang. Penelitian yang dilakukan penelitian tindakan kelas dilaksanakan dengan menggunakan model siklus penelitian dari Kurt Lewin. Data kemampuan berpikir kritis dianalisis secara kualitatif dan kuantitatif dengan uji One-Way Repeated ANOVA. Hasil uji One-Way Repeated ANOVA, menunjukkan bahwa peningkatan yang terjadi pada siklus I memperoleh rerata 58 dengan kategori sedang, II rerata 73,75 dengan kategori tinggi, dan III memperoleh rerata 85,87 dengan kategori sangat tinggi. Hal ini, menunjukkan bahwa penerapan pendekatan MIKiR mampu dapat meningkatkan kemampuan berpikir kritis siswa pada pembelajaran Biologi.

Type: Thesis (S1)
Uncontrolled Keywords: pendekatan MIKiR, berpikir kritis siswa
Subjects: L Education > L Education (General)
Divisions: Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan > Pendidikan Biologi
Depositing User: SULITIYANI
Date Deposited: 10 Jan 2024 06:42
Last Modified: 10 Jan 2024 06:42
URI: https://repository.unja.ac.id/id/eprint/59869

Actions (login required)

View Item View Item