Sitompul, Rodisna Marselin (2024) Pengaruh Profitabilitas, Financial Leverage, Ukuran Perusahaan, Kebijakan Dividen, dan Nilai Saham terhadap Praktik Perataan Laba pada Perusahaan Food and Beverages yang terdaftar di BEI Periode 2020-2022. S1 thesis, UNIVERSITAS JAMBI.
![]() |
Text
ABSTRAK.pdf Download (83kB) |
![]() |
Text
BAB I.pdf Download (135kB) |
![]() |
Text
BAB V.pdf Download (39kB) |
![]() |
Text
COVER.pdf Download (46kB) |
![]() |
Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf Download (176kB) |
![]() |
Text
FULL SKRIPSI.pdf Restricted to Repository staff only Download (1MB) |
![]() |
Text
HALAMAN PENGESAHAN.pdf Download (361kB) |
Abstract
Perataan mencerminkan suatu usaha dari manajemen perusahaan untuk menurunkan variasi yang abnormal dalam laba sejauh yang diizinkan oleh prinsip�prinsip akuntansi dan manajemen yang baik. Penelitian ini bertujuan untuk menguji pengaruh variabel profitabilitas, financial leverage, ukuran perusahaan, kebijakan dividen, dan nilai saham terhadap praktik perataan laba. Populasi yang digunakan dalam penelitian ini yaitu perusahaan food and beverage yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia (BEI) selama periode 2020-2022 dengan jumlah sebanyak 84 perusahaan. Metode pengambilan sampel menggunakan teknik purposive sampling yang menghasilkan 20 perusahaan dengan 3 tahun pengamatan. Teknik analisis data menggunakan analisis regresi logistik dengan program SPSS 26. Hasil dari penelitian ini menunjukkan bahwa secara simultan variabel profitabilitas, financial leverage, ukuran perusahaan, kebijakan dividen, dan nilai saham berpengaruh terhadap praktik perataan laba. Secara parsial, variabel kebijakan dividen berpengaruh negatif signifikan terhadap perataan laba. Sedangkan variabel profitabilitas, financial leverage, ukuran perusahaan, dan nilai saham tidak berpengaruh.
Type: | Thesis (S1) |
---|---|
Uncontrolled Keywords: | Profitabilitas, Financial Leverage, Ukuran Perusahaan, Kebijakan Dividen, Nilai Saham, Perataan Laba |
Subjects: | L Education > L Education (General) |
Divisions: | Fakultas Ekonomi dan Bisnis > SI Akuntansi |
Depositing User: | SITOMPUL |
Date Deposited: | 03 Apr 2024 06:29 |
Last Modified: | 28 Jun 2024 00:28 |
URI: | https://repository.unja.ac.id/id/eprint/62713 |
Actions (login required)
![]() |
View Item |