PENGEMBANGAN MEDIA PEMBELAJARAN BERBASIS WEB YANG DILENGKAPI CONTOH KONTEKSTUAL SEBAGAI PENGAYAAN PEMBELAJARAN PADA MATERI CRUSTACEA

GUSTIANA, GUSTIANA PENGEMBANGAN MEDIA PEMBELAJARAN BERBASIS WEB YANG DILENGKAPI CONTOH KONTEKSTUAL SEBAGAI PENGAYAAN PEMBELAJARAN PADA MATERI CRUSTACEA. JURNAL PENGEMBANGAN MEDIA PEMBELAJARAN BERBASIS WEB YANG DILENGKAPI CONTOH KONTEKSTUAL SEBAGAI PENGAYAAN PEMBELAJARAN PADA MATERI CRUSTACEA.

[img] Text
cover.pdf

Download (58kB)
[img]
Preview
Image
PENGESAHAN.jpg

Download (108kB) | Preview
[img] Text
DAFTAR IS1.pdf

Download (230kB)
[img] Text
BAB I.pdf

Download (399kB)
[img] Text
BAB V.pdf

Download (75kB)

Abstract

ABSTRAK Gustiana. 2018. Pengembangan Media Pembelajaran Berbasis Web Yang Dilengkapi Contoh Kontekstual Sebagai Pengayaan Pembelajaran Pada Materi Crustacea: Skripsi Jurusan Pendidikan Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam, FKIP Universitas Jambi, Pembimbing: (I) Prof. Dr. Dra. Hj. Asni Johari, M.Si., Pembimbing (II) Dr. Afreni Hamidah, S.Pt., M.Si. Kata kunci : Web, Kontekstual, dan Crustacea. Tujuan penelitian ini untuk mengetahui kelayakan, meliputi persepsi guru dan persepsi peserta didik terhadap media pembelajaran berbasis web yang dilengkapi contoh kontekstual sebagai pengayaan pembelajaran pada materi crustacea untuk SMA Penelitian ini dilakukan di SMA Negeri 4 Kota Jambi pada bulan Oktober 2018 dengan jenis penelitian Reseacrh and Development menggunakan model pengembangan ADDIE melalui tahapan analysis, design, development, implementation, dan evaluasi. Hasil dari penelitian ini berupa data kualitatif dan kuantitatif. Data hasil akhir validasi oleh ahli media diperoleh persentase 75% dengan kategori “ baik” berdasarkan aspek desian media dan gambar/video media. Validasi ahli materi diperoleh persentase 76,3% termasuk kategori “baik” berdasarkan aspek kelayakan materi, isi dan penyajian. Kemudian tanggapan guru diperoleh persentase 92,5% dengan kategori “sangat baik” berdasarkan pada aspek kelayakan isi dan media pembelajaran. Ujicoba kelompok kecil dan kelompok besar dilaksanakan di SMA Negeri 4 Kota Jambi, kelompok kecil berjumlah 8 orang peserta didik, dam kelompok besar sebanyak 36 orang atau 1 kelas (36 orang) peserta didik. Tanggapan peserta didik terhadap media tergolong kategori “sangat baik” yaitu kelompok kecil diperoleh persentase 90,9% dan kelompok besar diperoleh persentase 85,9%. Berdasarkan hasil yang diperoleh baik dari tim ahli, respon guru dan peserta didik, maka dapat disimpulkan bahwa media pembelajaran berbasis web yang dilengkapi contoh kontekstual sebagai pengayaan pembelajaran pada materi crustacea layak untuk digunakan pada kegiatan pembelajaran di kelas ataupun sebagai sumber belajar mandiri bagi peserta didik.

Type: Article
Subjects: L Education > L Education (General)
Q Science > QR Microbiology
Depositing User: GUSTIANA
Date Deposited: 22 Jan 2019 07:54
Last Modified: 22 Jan 2019 07:54
URI: https://repository.unja.ac.id/id/eprint/6814

Actions (login required)

View Item View Item