Rahayu, Sri and Wahyudi, Ilham and Yudi, Yudi (2009) ANALISIS KINERJA ANGGARAN KEUANGAN DAERAH PEMERINTAH KOTA JAMBI DI LIHAT DARI PERSPEKTIF AKUNTABILITAS. Jurnal Penelitian Universitas Jambi Seri Humaniora, 11 (2). pp. 25-30. ISSN 0852-8349
![]() |
Text
1920-Article Text-3793-1-10-20150120.pdf Download (66kB) |
Abstract
Penelitian ini berjudul Pengukuran Kinerja Anggaran Keuangan Daerah Pemerintah Kota Jambi dilihat dari Perspektif Akuntabilitas. Penelitian ini bertujuan untuk mengukur kinerja anggaran keuangna daerah pemerintah Kota Jambi yang lihat dari perspektif akuntabilitas dengan menggunakan pendekatan rasio keuangan untuk mengukur derajat desentralisasi, tingkat ketergantungan keuangan daerah, tingkat kemandirian keuangan daerah serta mengukur efisiensi dan efektifitas penerimaan daerah. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa tingkat derajat desentralisasi keuangan daerah Kota Jambi masih sangat rendah, tingkat ketergantungan keuangan daerah masih tinggi dan tingkat kemandirian keuangan daerah masih rendah. Dari sisi penerimaan daerah dilihat dari efisiensi dan efektivitas PAD sudah efisien dan efektif.
Type: | Article |
---|---|
Subjects: | H Social Sciences > HF Commerce > HF5601 Accounting |
Depositing User: | Wahyudi |
Date Deposited: | 04 Mar 2019 02:44 |
Last Modified: | 04 Mar 2019 02:44 |
URI: | https://repository.unja.ac.id/id/eprint/7182 |
Actions (login required)
![]() |
View Item |