Devi, Selfiana (2025) Analisis Teknik Gerak Tolak Peluru Gaya Ortodoks Pada Siswi/Siswi Kelas V Sd Negeri 075/X Rantau Jaya. S1 thesis, UNIVERSIAS JAMBI.
![]() |
Text
ABSTRAK SELFI.pdf Download (146kB) |
![]() |
Text
BAB I SELFI.pdf Download (187kB) |
![]() |
Text
BAB 5 SELFI.pdf Download (129kB) |
![]() |
Text
COVER.pdf Download (83kB) |
![]() |
Text
DAFTAR PUSTAKA SKRIPSI SELFI.pdf Download (184kB) |
![]() |
Text
SKRIPSI SELFIANA DEVI,Setelah Sidang.pdf Download (1MB) |
![]() |
Text
pengesahan selvi new.pdf Download (619kB) |
Abstract
Berdasarkan observasi awal yang di laksanakan di SD Negri 075/X Rantau Jaya materi pembelajaran tolak peluru di ajarkan di kelas 5 dan 6. Peneliti menemukan beberapa permasalahan yang ada di sekolahan tersebut yakni tidak adanya alat tolak peluru di SD Negri 075/X Rantau Jaya sehingga guru tidak dapat meperaktekan teknik yang benar saat melakukan olahraga tolak peluru, guru hanya menyampaikan materi yang ada di dalam buku pembelajaran yang ada. Sehingga sebagian besar siswa siswi belum mengetahui antara melempar atau menolak peluru dengan rangkaian gerakan tolakan peluru yang benar. Tujuan penelitian ini adalah untuk untuk menganalisis gerakan tolak peluru dengan mengunakan gaya ortodoks di SD Negri/X Rantau Jaya Metode penelitian yang di gunakandalam peneitian ini yaitu metode kuantitatif dengan mengunakan metode observasi. Dengan objek penelitian sebanyak 25 orang siswa-siswi, yang terdiriatas 13 laki-laki, dan 12 perempuan. Hasil penelitian menunjukkan, Teknik Gerak Tolak Peluru Gaya Ortodoks Cara Memegang Peluru untuk skor 3 terdapat 6 siswa dengan persentase 24%, untuk skor 2 terdapat 18 siswa dengan persentase 72%, untuk skor 1 terdapat 1 siswa dengan persentase 4%. Teknik Gerak Tolak Peluru Gaya Ortodoks Awal Gerakan untuk skor 3 terdapat 4 siswa dengan persentase 16%, untuk skor 2 terdapat 21 siswa dengan persentase 84%. Teknik Gerak Tolak Peluru Gaya Ortodoks Tolakan Peluru untuk skor 3 terdapat 3 siswa dengan persentase 12%, untuk skor 2 terdapat 15 siswa dengan persentase 60%, untuk skor 1 terdapat 7 siswa dengan persentase 28%. Teknik Gerak Tolak Peluru Gaya Ortodoks Tolakan Peluru untuk skor 3 terdapat 5 siswa dengan persentase 20%, untuk skor 2 terdapat 17 siswa dengan persentase 68%, untuk skor 1 terdapat 3 siswa dengan persentase 12%. Kesimpulan dalam penelitian ini adalah teknik gerak tolak peluru gaya ortodoks untuk kategori cukup terdapat 10 siswa dengan persentase 40%, untuk kategori kurang terdapat 15 siswa dengan persentase 60%. Kata kunci: Teknik Gerak Tolak Peluru Gaya Ortodoks, Siswa/Siswi Kelas
Type: | Thesis (S1) |
---|---|
Uncontrolled Keywords: | Teknik Gerak Tolak Peluru Gaya Ortodoks, Siswa/Siswi Kelas |
Subjects: | L Education > L Education (General) |
Divisions: | Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan > Pendidikan Olahraga dan Kesehatan |
Depositing User: | Devi |
Date Deposited: | 09 Jul 2025 04:51 |
Last Modified: | 09 Jul 2025 04:51 |
URI: | https://repository.unja.ac.id/id/eprint/82500 |
Actions (login required)
![]() |
View Item |