CAHAYO SIKSO

Apriliana, Retty (2025) CAHAYO SIKSO. Cahaya dan Siksa: Studi Semiotik tentang Simbolisme Perlawanan dalam Karya Tari Cahayo Sikso.

[img] Text
skripsi TA Retty apriliana REVISI.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (3MB)
[img] Text
Cover skripsi.pdf

Download (127kB)
[img] Text
Halamat persetujuan.pdf

Download (307kB)
[img] Text
18E15FD4-D5CD-4393-A40B-6A8A89F2516B.pdf

Download (103kB)
[img] Text
ABSTRAK.pdf

Download (145kB)
[img] Text
BAB I.pdf

Download (503kB)
[img] Text
BAB IV.pdf

Download (147kB)
[img] Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (260kB)

Abstract

ABSTRAK Retty Apriliana, 2025, Cahayo Sikso. Laporan Karya Seni Tari: Program Studi Seni Drama, Tari dan Musik, Jurusan Sejarah, Seni dan Arkeologi, Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan, Universitas Jambi. Pembimbing (I): Dra. Riswani, M.Sn. Pembimbing (ii): Galuh Tulus Utama, S.Pd., M.Sn. Penciptaan karya Cahayo Sikso adalah karya tari yang berangkat dari Legenda Danau Kaco di Desa Lempur, Kecamatan Gunung Raya, Kabupaten Kerinci. Mengisahkan perlawanan Putri Napal melintang kepada ayahnya yaitu Raja Gagak yang tamak karena menerima semua perhiasan-perhiasan dari para pangeran yang akan meminang Putri Napal Melintang. Gerak yang menjadi landasan penciptaan karya adalah motif gerak Silat Langkah Tigo yang berasal dari Desa Koto Tuo, Kecamatan Depati VII, Kabupaten Kerinci. Karya tari digarap dengan tipe dramatik dan menggunakan desain dramatik kerucut tunggal. Metode penciptaan tari yang digunakan terdiri dari riset, perumusan konsep, pengembangan konsep, diskusi dan perwujudan tari. Karya tari yang terdiri dari tiga bagian ini menggunakan konsep panggung arena dengan menggunakan properti siluet. Kata kunci: Cahayo Sikso, Silat Langkah Tigo, Legenda

Type: Article
Subjects: L Education > L Education (General)
Depositing User: Apriliana
Date Deposited: 27 Oct 2025 07:14
Last Modified: 27 Oct 2025 07:14
URI: https://repository.unja.ac.id/id/eprint/87293

Actions (login required)

View Item View Item