Oktavia, Triyana (2024) PENGARUH OPINI AUDIT, PERGANTIAN MANAJEMEN, DAN FINANCIAL DISTRESS TERHADAP AUDITOR SWITCHING (STUDI EMPIRIS PADA PERUSAHAAN SEKTOR REAL ESTATE DAN PROPERTI YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK INDONESIA TAHUN 2019-2021). S1 thesis, Akuntansi.
![]() |
Text
SKRIPSI TRIYANA OKTAVIA .pdf Download (813kB) |
![]() |
Text
Cover Skripsi Triyana Oktavia.pdf Download (824kB) |
![]() |
Text
Abstrak Skripsi Triyana Oktavia.pdf Download (91kB) |
![]() |
Text
BAB I Skripsi Triyana Oktavia.pdf Download (89kB) |
![]() |
Text
Halaman Persetujuan dan Halaman Pengesahan.pdf Download (7MB) |
![]() |
Text
Daftar Pustaka Skripsi Triyana Oktavia.pdf Download (163kB) |
![]() |
Text
BAB V Skripsi Triyana Oktavia.pdf Download (30kB) |
Abstract
Penelitian ini untuk menguji dan menganalisis mengenai pengaruh opini audit, pergantian manajemen, dan financial distress terhadap auditor switching pada perusahaan sektor real estate dan properti yang terdaftar pada BEI tahun 2019- 2021. Penelitian ini menggunakan jenis penelitian deskriptif kuantitatif dengan purposive sampling method. Jumlah sampel yang digunakan dalam penelitian ini adalah perusahaan real estate dan properti yang terdaftar di BEI tahun 2019-2021 yang berjumlah berjumlah 126 laporan keuangan tahunan. Metode analisis data yang digunakan adalah statistik deskriptif dan analisis regresi logistik yang menggunkan software SPSS 26. Hasil dari penelitian ini menunjukkan bahwa opini audit, pergantian manajemen, dan financial distress tidak berpengaruh terhadap auditor switching pada perushaan real estate dan properti yang terdaftar di BEI tahun 2019-2021. Kata Kunci: auditor switching, financial distress, opini audit, pergantian manajemen.
Type: | Thesis (S1) |
---|---|
Subjects: | L Education > L Education (General) |
Depositing User: | Oktavia |
Date Deposited: | 18 Jan 2024 03:31 |
Last Modified: | 18 Jan 2024 03:31 |
URI: | https://repository.unja.ac.id/id/eprint/60778 |
Actions (login required)
![]() |
View Item |