ANALISIS FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI MINAT GENERASI Z UNTUK BERINVESTASI DI PASAR MODAL (STUDI PADA GENERASI Z DI KOTA JAMBI)

Meilano, Anggi (2025) ANALISIS FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI MINAT GENERASI Z UNTUK BERINVESTASI DI PASAR MODAL (STUDI PADA GENERASI Z DI KOTA JAMBI). S1 thesis, MANAJEMEN.

[img] Text
BAB 1.pdf

Download (250kB)
[img] Text
BAB 5.pdf

Download (435kB)
[img] Text
BAB 1.pdf

Download (250kB)
[img] Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (368kB)
[img] Text
ABSTRAK.pdf

Download (139kB)
[img] Text
Lbr_pengesahan.pdf

Download (299kB)
[img] Text
FILE Seminar Skripsi_ Meilano_.pdf

Download (3MB)

Abstract

Peran tingkat investasi masyarakat di pasar modal sangat penting bagi perekonomian negara. Dana yang dihasilkan dari kegiatan investasi masyarakat di pasar modal membantu perusahaan melakukan ekspansi ke bisnisnya sehingga perusahaan dapat membayar sejumlah besar pajak kepada negara. Pendapatan pajak yang besar memungkinkan pemerintah untuk berbagai infrastruktur yang dapat dinikmati semua kota,termasuk membangun jalan tol dan meningkatkan fasilitas kesehatan. Peneliti mempergunakan teknik pengambilan sampel nonprobabilital yakni purposive sampling, ialah penetapan sampel sesuai kriteria khusus yang ditentukan. Ada beberapal kriteria untuk memenuhi sebagai berikut: Berumur antara 17- 24 Tahun (Generasi Z), berdomisili di Kota Jambi dan dicirikan oleh salah satu dari tiga berikut: menghadiri konferensi pasar modal, berpartisipasi dalam komunitas pasar modal, (Tandio & Widana putra, 2016). Total jumlah responden dalam penelitian ini sebanyak 120 orang. sampel yang digunakan dipastikan telah memenuhi kriteria dalam penelitian ini, yaitu generasi Z yang bertempat tinggal atau sedang berada di Kota Jambi, lahir antara tahun 1997-2012 atau berusia 28-13 tahun pada tahun 2025, dan sedang atau sudah pernah berinvestasi di pasar modal. Data secara langsung berasal dari sumber data, yaitu responden yang dikumpulkan dengan menggunakan kuesioner. Total pertanyaan dalam kuesioner sebanyak 11 item pernyataan secara tertutup serta terdapat tujuh pertanyaan yang berkaitan dengan data diri responden. Kuesioner disebarkan secara online yang sebelumnya telah dibuat dengan menggunakan google form. berdasarkan hasil pengujian dan pembahasan sebagaimana telah disajikan pada bagian sebelumnya, maka dapat disimpulkan bahwa: pengetahuan investasi, berpengaruh terhadap minat berinvestasi di pasar modal. sedangakn return juga berpengaruh terhadap minat berinvestasi dipasar modal. dan yang terakhir preferensi risiko berpengaruh terhadap minat berinvestasi di pasar modal secara simultan berpengaruh signifikan terhadap financial management behavior. Kata Kunci: Pengetahuan investasi, Return, Preferensi risiko, Minat Berinvestasi

Type: Thesis (S1)
Subjects: H Social Sciences > HG Finance
Divisions: Fakultas Ekonomi dan Bisnis > Manajemen
Depositing User: MEILANO
Date Deposited: 21 Jul 2025 04:59
Last Modified: 21 Jul 2025 04:59
URI: https://repository.unja.ac.id/id/eprint/85062

Actions (login required)

View Item View Item