Saputri, Ipung (2021) PENGARUH PEMBERIAN GLISEROL, DIMETHYL SULFOXIDE (DMSO) DAN ETILEN GLIKOL (EG) DALAM PENGENCER TRIS KUNING TELUR TERHADAP KUALITAS SEMEN SAPI SIMENTAL. S1 thesis, Universitas jambi.
![]() |
Text
fiks perbanyakan ipung.pdf Restricted to Repository staff only Download (1MB) |
![]() |
Text
Cover SKRIPSI IPUNG.pdf Download (184kB) |
![]() |
Text
abstrak SKRIPSI IPUNG.pdf Download (181kB) |
![]() |
Text
Lembar pengesahan SKRIPSI IPUNG.pdf Download (280kB) |
![]() |
Text
BAB I SKRIPSI IPUNG.pdf Download (185kB) |
![]() |
Text
BAB V SKRIPSI IPUNG.pdf Download (177kB) |
![]() |
Text
DAFTAR PUSTAKA SKRIPSI IPUNG.pdf Download (310kB) |
Abstract
Krioprotektan adalah zat kimia non elektrolit yang berfungsi untuk meminimalkan kerusakan sel spermatozoa akibat pengaruh buruk suhu rendah, diantaranya baik yang berupa efek larutan maupun pembentukan kristal es ekstra atau intraseluler sehingga dapat menjaga viabilitas sel setelah kriopreservasi. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh pemberian keriprotektan terhadap motilitas, viabilitas dan abnormalitas spermatozoa sapi. Penelitian dilaksanakan menggunakan rancangan acak lengkap (RAL) dengan 4 perlakuan dan 6 ulangan. Perlakuan terdiri atas P0 = bahan pengencer tris kuning telur P1 = 6% gliserol dalam bahan pengencer P2 = 6% DMSO dalam bahan pengencer P3 = 6% EG dalam bahan pengencer. Peubah yag diamati adalah motilitas, viabilitas dan abnormaitas. Analisis data menggunakan analisis sidik ragam (ANNOVA), dengan uji lanjut duncan.Hasil penelitian menunjukkan bahwa pemberian krioprotektan g;iserol, DMSO dan EG dengan konsentrasi 6% memberikan pengaruh yang sangat nyata terhadap nilai motilitas, viabilitas dan abnormalitas spermatozoa sapi.Dari hasil penelitian dapat disimpulkan bahwa penambahan krioprotektan terhadap kualitas spermatozoa sapi mampu menurunkan laju kerusakan spermatozoa dan tidak ada perbedaan kualitas spermatozoa pada penambahan gliserol, DMSO dan EG dengan konsentrasi 6%.
Type: | Thesis (S1) |
---|---|
Subjects: | L Education > L Education (General) |
Depositing User: | SAPUTRI |
Date Deposited: | 13 Dec 2021 03:50 |
Last Modified: | 13 Dec 2021 03:50 |
URI: | https://repository.unja.ac.id/id/eprint/28541 |
Actions (login required)
![]() |
View Item |