Zikri, Habibi (2022) Gambaran Karakteristik Pasien Osteoarthritis di Poliklinik Orthopedi Rumah Sakit Umum Daerah Raden Mattaher Provinsi Jambi Periode Tahun 2018- 2020. S1 thesis, kedokteran.
![]() |
Text
FINAL SKRIPSI HABIBI ZIKRI_compressed (1).pdf Restricted to Repository staff only Download (2MB) |
![]() |
Text
BAB I.pdf Download (206kB) |
![]() |
Text
Abstrak.pdf Download (109kB) |
![]() |
Text
BAB V.pdf Download (128kB) |
![]() |
Text
cover 1.pdf Download (2MB) |
![]() |
Text
daftar pustaka.pdf Download (154kB) |
![]() |
Text
halaman pengesahan.pdf Download (7MB) |
Abstract
Latar Belakang Osteoarthritis (OA) merupakan penyakit yang paling banyak menyebabkan kecacatan pada lansia. Di negara-negara berpenghasilan tinggi, OA menempati urutan kelima di antara penyebab disabilitas universal dan kesembilan di negara-negara berpenghasilan rendah dan menengah. Penyakit ini menyumbang sekitar 50% dari semua penyakit muskuloskeletal dan merupakan penyakit terbesar pada kelompok penyakit muskuloskeletal. Tujuan Penelitian ini dilakukan untuk gambaran karakteristik pasien osteoarthritis di Poliklinik Orthopedi RSUD Raden Mattaher Provinsi Jambi periode tahun 2018-2020. Metode Penelitian ini merupakan kuantitatif dengan desain penelitian observasional deksriptif yaitu dengan melihat dan mencatat kembali data dari rekam medik di RSUD Raden Mattaher Provinsi Jambi di bagian poliklinik orthopedi. Hasil Dari 34 pasien didapatkan pasien OA di RSUD Raden Mattaher Provinsi Jambi yang berusia < 40 tahun (8,8%), kejadian OA banyak pada perempuan (70,6%), Pasien yang memiliki pekerjaan indoor (64,7%), Pasien dengan keluhan utama nyeri sendi (88,2%), menyerang sendi lutut (58,8%). Kesimpulan Karakteristik pasien osteoarthritis di RSUD RadenMattaher Provinsi Jambi tahun 2018-2020 paling banyak menyerang usia > 40 tahun, banyak menyerang perempuan, memiliki pekerjaan indoor. Kata Kunci: Gambaran, Karakteristik, Pasien, Osteoarthritis, OA
Type: | Thesis (S1) |
---|---|
Subjects: | L Education > L Education (General) |
Divisions: | Fakultas Kedokteran dan Ilmu Kesehatan > Kedokteran |
Depositing User: | ZIKRI |
Date Deposited: | 18 Jan 2022 02:53 |
Last Modified: | 18 Jan 2022 02:53 |
URI: | https://repository.unja.ac.id/id/eprint/30399 |
Actions (login required)
![]() |
View Item |