Wahyuni, Sri (2021) Pengaruh keterampilan pemasaran dan motivasi diri terhadap minat berwirausaha mahasiswa jurusan PIPS angkatan tahun 2018. S1 thesis, Universitas Jambi.
![]() |
Text
COVER.pdf Download (207kB) |
![]() |
Text
HALAMAN PENGESAHAN & PERSETUJUAN.pdf Download (360kB) |
![]() |
Text
DAFTAR ISI.pdf Download (204kB) |
![]() |
Text
BAB I.pdf Download (675kB) |
![]() |
Text
BAB V.pdf Download (191kB) |
![]() |
Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf Download (417kB) |
Abstract
Abstrak : Banyaknya masyarakat yang semakin sulit untuk menemukan lapangan pekerjaan yang layak pada masa kini menimbulkan banyak sekali pengangguran khususnya mahasiswa di Indonesia. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh keterampilan pemasaran dan motivasi diri terhadap minat berwirausaha mahasiswa PIPS FKIP Universitas Jambi angkatan 2018 baik secara parsial maupun simultan. Penelitian ini merupakan jenis penelitian kuantitatif. Populasi dalam penelitian ini adalah mahasisa jurusan P-IPS, FKIP Universitas Jambi angkatan 2018 sebanyak 197 mahasiswa. Pengambilan sampel menggunakan rumus slovin sehingga sebagian atau wakil populasi yang hanya diteliti dengan rumus tersebut didapatkanlah jumlah sampel sebanyak 133 mahasiswa. Teknik pengumpulan data menggunakan angket melalui google form, sedangkan teknik analisis data menggunakan analisis regresi berganda. Hasil penelitian ini menunjukkan (1) terdapat pengaruh keterampilan pemasaran terhadap minat berwirausaha mahasiswa jurusan PIPS angkatan 2018 Universitas Jambi hal ini ditunjukkan melalui perhitungan dari nilai thitung lebih besar dari t tabel atau 6.10 > 1,97. (2) Terdapat pengaruh motivasi diri terhadap minat berwirausaha mahasiswa jurusan PIPS angkatan 2018 Universitas Jambi. Hal ini ditunjukkan melalui perhitungan dari nilai thitung lebih besar dari t tabel yaitu 3.71 > 1,97. Dari hasil diatas dapat disimpulkan bahwa terdapat pengaruh secara parsial maupun silmutan antara keterampilan pemasana dan motivasi diri terhadap minat berwirarusaha. Dan disarankan kepada mahasiswa untuk dapat membuka peluang kerja bagi diri sendiri maupun masyarakat bukan hanya bergantung terhadap pegawai negeri maupun swasta, karena banyak peluang usaha yang dapat dikembangkan pada zaman teknologi canggih seperti ini. Kata kunci : Keterampilan Pemasaran, Motivasi Diri dan Minat Berwirausaha
Type: | Thesis (S1) |
---|---|
Subjects: | L Education > L Education (General) |
Divisions: | Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan > Pendidikan Ekonomi |
Depositing User: | WAHYUNI |
Date Deposited: | 16 Dec 2021 07:20 |
Last Modified: | 16 Dec 2021 07:20 |
URI: | https://repository.unja.ac.id/id/eprint/28749 |
Actions (login required)
![]() |
View Item |