Fathonah, Maulidall and Muspawi, Mohamad and Wijaya, Hansein (2025) Pengaruh Kepemimpinan Kepala Sekolah dan Beban Kerja Guru Terhadap Kinerja Guru di Sekolah Dasar Negeri Se-Kecamatan Pamenang. S1 thesis, universitas jambi.
![]() |
Text
ABSTRAK.docx Download (13kB) |
![]() |
Text
BAB I.docx Download (48kB) |
![]() |
Text
BAB V.docx Download (18kB) |
![]() |
Text
COVER.docx Download (126kB) |
![]() |
Text
HALAMAN PENGESAHAN.docx Download (182kB) |
![]() |
Text
FULL SKRIPSI.docx Restricted to Repository staff only Download (3MB) |
Abstract
ABSTRAK Fathonah, Maulidall (2024). Pengaruh Kepemimpinan Kepala Sekolah dan Beban Kerja Guru Terhadap Kinerja Guru di Sekolah Dasar Negeri Se-Kecamatan Pamenang : Skripsi, Jurusan Ilmu Pendidikan, Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan, Universitas Jambi, Pembimbing Skripsi: (I) Dr. Mohamad Muspawi, S.Pd.I, M.Pd.I. (II) Hansein Arif Wijaya, M.Pd. Kata Kunci: Kepemimpinan Kepala Sekolah, Beban Kerja Guru, Kinerja Guru Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh kepemimpinan kepala sekolah dan beban kerja guru terhadap kinerja guru di Sekolah Dasar Negeri Se-Kecamatan Pamenang. Penelitian ini menggunakan metode kuantitatif dengan desain survei. Sampel penelitian berjumlah 165 orang guru yang dipilih menggunakan teknik simple random sampling. Pengumpulan data dilakukan melalui angket, dan data diolah menggunakan aplikasi SMART PLS. Hasil penelitian menunjukkan bahwa: (1) Berdasarkan hasil perhitungan pada model summary, diperoleh nilai R-Square sebesar 0,722 atau 72,2%. Hal ini menunjukkan bahwa terdapat pengaruh kepemimpinan kepala sekolah terhadap kinerja guru sebesar 72,2%. (2) Hasil perhitungan pada model summary diperoleh nilai R-Square sebesar 0,601 atau 60,1%. Hal ini menunjukkan bahwa terdapat pengaruh beban kerja terhadap kinerja guru sebesar 60,1%. (3) Berdasarkan hasil perhitungan pada model summary, diperoleh nilai R-Square sebesar 0,748 atau 74,8%. Hal ini menunjukkan bahwa terdapat pengaruh secara bersama-sama (simultan) antara kepemimpinan kepala sekolah dan beban kerja terhadap kinerja guru sebesar 74,8%. Hasil penelitian menunjukkan bahwa kepala sekolah hendaknya menerapkan kepemimpinan yang lebih tegas dan bijaksana dalam mengelola sekolah. Selain itu, kepala sekolah juga perlu memberikan motivasi kepada guru agar tetap termotivasi dalam meningkatkan kinerja, serta mengelola beban kerja guru dengan lebih baik
Type: | Thesis (S1) |
---|---|
Uncontrolled Keywords: | kepemimpinan kepala sekolah, beban kerja, kinerja guru |
Subjects: | L Education > L Education (General) |
Divisions: | Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan > Administrasi Pendidikan |
Depositing User: | Maulidall Fathonah |
Date Deposited: | 10 Apr 2025 01:50 |
Last Modified: | 10 Apr 2025 01:50 |
URI: | https://repository.unja.ac.id/id/eprint/76780 |
Actions (login required)
![]() |
View Item |